Kabar Kampus

Kabar gembira mendatangi salah satu mahasiswi Magister Manajemen STIE Perbanas Surabaya. Pasalnya, mahasiswi bernama lengkap Zainiyatul Afifah berhasil mendapatkan Beasiswa Riset dari Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS). Berdasarkan Surat Keputusan Nomor 025/SK/LBB/10/2020 tentang Penetapan Peserta Pe... Selengkapnya

Pandemi Covid-19 tak menghalangi semangat pustakawan STIE Perbanas Surabaya untuk berprestasi. Pustakawan bernama lengkap, Dio Eka Prayitno, S.Sos., berhasil meraih Juara III dalam Lomba Pemilihan Pustakawan Terbaik yang diadakan oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Jawa Timur Tahun 2020. ... Selengkapnya

Tahun 2020, dua tim mahasiswa STIE Perbanas Surabaya berhasil meraih Hibah Pendanaan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Kedua tim tersebut meraih kategori berbeda, yakni PKM M (Pengabdian Masyarakat) dan PKM PSH (Penelitian Sosial Humaniora). ... Selengkapnya

STIE Perbanas Surabaya menggelar Wisuda Program Magister Manajemen, Program Sarjana dan Program Diploma 3 pada Sabtu, 19 September 2020. Berlangsung secara Daring (online) via Zoom dan YouTube, sebanyak 327 wisudawan dikukuhkan oleh Ketua STIE Perbanas Surabaya. Rinciannya, 12 wisudawan Program Studi Magister Manajem... Selengkapnya
.jpeg)
Jelang peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2020, pelajar SMA/SMK/MA sederajat antusias mengikuti Lomba Debat tingkat nasional. Kompetisi yang diselenggarakan secara online ini diikuti puluhan siswa dari berbagai daerah di Indonesia, di antaranya: Riau, Gorontalo, Lampung, Jakarta, d... Selengkapnya